Januari 2019 - November 2020, Pelaku: Pejabat Pemerintah / Eksekutifreset

Wali Kota Bandar Lampung Ancam Wartawan Lampung TV

  • 2020-11-09
  • #Ancaman

Jurnalis Lampung Televisi mendapat ancaman saat meliput. Kejadian bermula saat beberapa wartawan mewawancarai wali kota Bandar Lampung, Herman HN, usai mengikuti sidang paripurna di DPRD Kota Bandarlampung, Senin (9/11/2020). Awalnya Herman menjawab satu persatu pertanyaan wartawan dengan lancar. Hingga akhirnya, Dedi wartawan Lampung Televisi (TV) mengajukan pertanyaan menohok. Dedi mempertanyakan sikap Herman yang terkesan membela Kepala Bappeda Khaidarmansyah yang ikut…

Jurnalis Kontra.Id Ditahan Polres Batubara, Sumut

  • 2020-09-03
  • #Pemidanaan / Kriminalisasi

Tuah Aulia Fuadi, jurnalis Kontra.id ditetapkan sebagai tersangka oleh Polres Batubara, Sumatera Utara, pada Kamis, 3 September 2020. Tuah Aulia Fuadi dilaporkan oleh Bupati Batubara Zahir M. Ap. ke polisi dengan sangkaan Pasal 27 ayat 3 Jo Pasal 45 ayat 3 UU No. 19 tahun 2016 tentang Perubahan Atas UU No. 11 tahun 2008 tentang Informasi Transaksi Elektronik (ITE). Tuah…

Gubernur Lampung Ancam Jurnalis RMOL

  • 2020-03-03
  • #Ancaman Kekerasan atau Teror

Gubernur Lampung Arinal Djunaidi melontarkan pernyataan bernada ancaman terhadap jurnalis RMOLLampung Tuti Nurkhomariyah pada Selasa (3/3/2020). Di hadapan kepala dinas dan belasan jurnalis, Arinal berbicara kepada Tuti, “Kalau kamu itu, mulai hari ini kamu akan saya pelajari…sudahlah kamu beritakan yang baik-baik saja.” Arinal juga berkata, “Apalagi sudah pakai kerudung, sami’na wa atho’na. Jangan sampai nanti innalillahi wainna ilaihi rojiun.” Sebelumnya,…

Jurnalis Amerika Dipidana dan Ditahan Imigrasi Palangkaraya

  • 2019-12-17
  • #Pemidanaan / Kriminalisasi

Komite Keselamatan Jurnalis mengecam penahanan dan pemidanaan Philip Jacobson, editor Mongabay, atas masalah administrasi. Philip Jacobson ditahan di Rumah Tahanan Palangkaraya atas dugaan pelanggaran visa oleh Imigrasi Palangkaraya, Kalimantan Tengah, pada Selasa, 21 Januari 2020. Dia diduga melanggar Pasal 122 huruf a Undang-Undang Nomor 6 Tahun 2011 tentang Imigrasi dengan ancaman maksimal lima tahun penjara. Philip sebelumnya telah menjadi tahanan…

Menteri Pertanian Gugat Tempo ke PN Jaksel

  • 2019-10-18
  • #Pemidanaan / Kriminalisasi

Menteri Pertanian Republik Indonesia menggugat secara perdata majalah Tempo atas tulisan investigasi "Swasembada Gula Cara Amran dan Isam" yang terbit pada Edisi 4829/9-15 September 2019. Berdasarkan Sistem Informasi Penelusuran Perkara (SIPP) PN Jaksel, gugatan didaftarkan Sabarman Saragih ke Pengadilan Negeri Jakarta Selatan pada 18 Oktober 2019, dengan nomor perkara 901/Pdt.G/2019/PN JKT.SEL. Ada tiga pihak tergugat dalam kasus ini yaitu PT…

Sadli, Wartawan di Buton Tengah Dipenjara Karena Tulisan

  • 2019-09-04
  • #Pemidanaan / Kriminalisasi

Seorang wartawan di Kabupaten Buton Tengah, Provinsi Sulawesi Tenggara, Moh Sadli Saleh (33), dijebloskan ke penjara karena mengkritik pemerintah setempat melalui tulisan yang dimuat Liputanpersada.com. Sadli dilaporkan Bupati Buton Tengah, Samahudin, ke Polres Baubau dengan sangkaan pelanggaran UU ITE. Hingga kini Sadli telah tiga kali menjalani proses sidang di Pengadilan Negeri Buton. Ironisnya, Bupati Buton Tengah Samahudin tak pernah menghadiri…



Laporkan Kekerasan Terhadap Jurnalis Sebagai:

Anggota AJI Tamu

Pilih Data:

 
 

Berdasarkan Jenisnya:

Berdasarkan Pelaku:

Berdasarkan Kota: